Repelita Jakarta - Wakil Presiden Gibran Rakabuming Raka memberikan respons terkait demo penolakan makan bergizi gratis (MBG) di Papua pada Senin (17/2).
Respons tersebut disampaikan Gibran saat ditemui wartawan di SMAN 13 Jakarta Utara pada Selasa (18/2).
Gibran mengucapkan terima kasih atas kritik dan masukan terkait program unggulan pemerintah.
Ia juga berjanji akan melakukan evaluasi terkait program yang diprotes tersebut.(*)
Editor: 91224 R-ID Elok